Artikel

Crepes Ayam Kari

POSTED BY : / ON : / IN : , ,

Kalau kamu penggemar snack asal jepang pasti gak asing dengan snack yang satu ini, Yakitori. Yakitori identik dengan saus manis. Kali ini coba kreasikan Yakitori dengan saus kari Jangan lewatkan momen weekend bersama keluarga tanpa sajian dari House Kari ala Jepang.

Kalau kamu pecinta cemilan asin, wajib coba membuat resep ini nih Currymates. Chicken Curry Crepes yang bisa menjadi menu baru saat kumpul bersama! Selamat berkreasi di rumah ya Currymates and Happy weekend!- Tepung terigu, ayak 100 gram
– Tepung beras, ayak 75 gram
– Tepung tapioka, ayak 25 gram
– Telur, kocok lepas 1 butir
– Gula halus 50 gram
– Susu cair 250 ml
– Margarin, lelehkan 1 sdm
– Baking powder 1/2 sdt
– Garam 1/8 sdt
– Esens vanili 1/4 sdt1. House Kari ala Jepang 43g
2. Air 150ml
3. Selada 6 lembar
4. Ayam Karage potong dadu kecil-kecil 8 buah
5. Mayonaisse secukupnya
6. Saus Tomat secukupnya
7. Saus Sambal secukupnya

  1. Dalam wadah, campur semua bahan. Aduk dengan whisker hingga licin dan tercampur rata. Saring adonan. Sisihkan.
  2. Panaskan wajan datar anti lengket atau wajan khusus crepes.
  3. Tuang 1 sendok sayur adonan crepes dan ratakan ke seluruh permukaan wajan hingga tipis. Masak dengan api kecil saja.
  4. Di wadah lain, lelehkan bumbu House Kari ala Jepang di air mendidih, aduk hingga mengental. Angkat.
  5. Apabila crepes sudah agak garing, beri isian selada, ayam karage, saus kari, mayonaise, saus tomat dan saus sambal. Biarkan masak sampai kering dan pinggirannya terlihat kecoklatan. Lipat crepes. Angkat.
  6. Ulangi memasak crepes hingga bahan isian habis. Sajikan selagi hangat.

Tinggalkan komentar

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PT HOUSE AND VOX INDONESIA

Atria @ Sudirman 17th Floor.
Jendral Sudirman, Kav. 33A,
Karet Tengsin, Tanah Abang,
Jakarta Pusat 10220

(+6221) 5745854